Polsek Sumber Gencar Lakukan Patroli Sahur, Antisipasi Tindak Kejahatan Bulan Ramadhan untuk jaga situasi aman kondusif

    Polsek Sumber Gencar Lakukan Patroli Sahur, Antisipasi Tindak Kejahatan Bulan Ramadhan untuk jaga situasi aman kondusif

    Sumber – Polsek Sumber Polresta Cirebon meningkatkan kinerja bulan Ramadhan 2024 dengan menggelar Patroli Sahur.

    Pada patroli ini, selain menjaga keamanan dan ketertiban warga, personel juga membangunkan warga untuk ibadah sahur. Sasaran patroli ini tidak hanya di jalan protokol, namun juga permukiman, Rabu (20/3/2024).

    Aipda Lungguh Unggara.SH yang saat itu sedang melaksanakan patroli mengatakan kegiatan Patroli Sahur dilaksanakan selama Bulan Ramadhan.

    “Petugas membangunkan warga untuk sahur. Petugas berkeliling menggunakan mobil patroli. Petugas juga menyampaikan pesan-pesan kamtibmas, ” ucap Aipda Lungguh

    Di tempat berbeda, Kapolsek Sumber Akp Yuliana SAB., M.Si menandaskan bahwa kejahatan tidak mengenal tempat dan waktu, dan biasanya menjelang hari raya terjadi kenaikan kasus, maka dari itu polisi hadir di tengah-tengah masyarakat untuk memberikan rasa aman. 

    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Cegah Pelaku Kejahatan Jalanan dimalam Hari...

    Artikel Berikutnya

    Untuk cipkon aman pada bulan Ramadhan Patroli...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Kelulusan Bahlil adalah Inspirasi Suatu Pencapaian
    Hendri Kampai: Indonesia Dikuasai Oligarki, Jangan Sampai Rakyat Merasa Dijajah 'Kumpeni' Zaman Now
    Pangdam Iskandar Muda Mayjen TNI Niko Fahrizal Ber Api-api Ucapkan HUT Brimob ke 79
    Hendri Kampai: Kekuasaan, Kesempatan untuk Berbuat Baik atau Kezaliman yang Menghancurkan

    Ikuti Kami