Pengaturan Lalu Lintas pagi di setiap pertigaan di Jalan Raya Pangeran Sutajaya Babakan di wilayah Hukum Polsek Babakan Polresta Cirebon

    Pengaturan Lalu Lintas pagi di setiap pertigaan di Jalan Raya Pangeran Sutajaya Babakan di wilayah Hukum Polsek Babakan Polresta Cirebon

    BABAKAN - Rabu (03/04/2024), Kegiatan rutin Pos  harian (PH) pagi Polsek Babakan Polresta Cirebon Polda Jabar merupakan wujud peningkatan kualitas, serta pelayanan Polri terhadap publik/ masyarakat, guna kelancaran dan keamanan ketertiban ber Lalu Lintas di wilayah Kecamatan Babakan Kabupaten Cirebon Provinsi Jawa Barat.

    "Hal tersebut memang secara rutin dilaksanakan oleh personil Polsek Babakan guna menjaga dan memelihara kamseltibcarlantas ” kata Kapolsek Babakan Iptu Sugiharto, SH.” 

    Dalam giatnya Kapolsek Babakan Iptu Sugiharto, SH langsung mengendalikan personil di lapangan, Adapun kegiatan PH pagi berangkatnya anak sekolah dan mulai aktifitasnya warga dilaksanakan guna bisa meningkatkan pelayanan kepada masyarakat dalam mewujudkan kepercayaan masyarakat, serta masyarakat merasa sangat terbantu terutama dalam menyebrangkan anak-anak mereka yang akan berpulang dan menaiki angkutan umum menuju ke rumah “ujar Kapolsek Babakan“

    "Menurut Kapolsek Babakan Iptu Sugiharto, SH, Pos Harian (PH) pagi merupakan salah satu perwujudan tugas kepolisian yang bisa menjadikan Polri yang Profesional Modern dan Terpercaya (Promoter),  dan sangat efektif mencegah terjadinya laka lantas maupun pelanggaran lalu lintas" ungkapnya.

    Dengan adanya Petugas Kepolisian yang melaksanakan tugas jaga jalan di siang hari di tengah-tengah Masyarakat,  dan mengatur arus Lalin, Masyarakat merasa mendapat kemudahan dan kelancaran dalam melaksanakan aktifitas dalam hal menyeberang maupun aktifitas yang lain.

    polrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Patroli dialogis Bhabinkamtibmas Polsek...

    Artikel Berikutnya

    1.711 Personel Gabungan Diterjunkan dalam...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Ciptakan Kondusiiftas Jelang Pilkada 2024, Polsek Sedong polresta Cirebon Laksanakan Patroli Malam
    Road Show Wawasan Kebangsaan Satgaswil Jabar Densus 88 AT Polri untuk Pelajar di SMA Negeri 1 Astanajapura
    Jelang Pilkada Serentak 2024, Polsek Sedong Polresta Cirebon Laksanakan Patroli Panwascam
    Jaga Kondusiiftas Jelang Pilkada 2024, Polsek Sedong Berikan Himbauaan Kamtibmas Di Acara Hiburan Masyarakat

    Ikuti Kami