Wakapolsek beserta anggota melaksanakan Sambang dan dialogis Dengan warga Desa Pasaleman Kec. Pasaleman, Sampaikan Pesan-pesan Kamtibmas

    Wakapolsek beserta anggota melaksanakan Sambang dan dialogis Dengan warga Desa Pasaleman Kec. Pasaleman, Sampaikan Pesan-pesan Kamtibmas

     

    KAB. CIREBON - Wakapolsek Waled Iptu Muhroni SH bersama Bripka Eman Sulaeman SH Selaku Bhabinkamtibmas melaksanakan sambang dan dialogis Dengan warga Desa Pasaleman Kec. Pasaleman, sekaligus menyampaikan himbauan dan pesan-pesan kamtibmas., memberikan bimbingan dan penyuluhan tentang pentingnya menjaga Kondusifitas menjelang Pilkada Serentak 2024 di Kabupaten Cirebon.

    “menghimbau untuk tidak terprovokasi berita hoaxs tentang Pilkada serta dapat ikut serta mensukseskan Pilkada supaya dalam pelaksanaan Pilkada dapat berjalan aman dan damai" Ucap Wakapolsek.

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol Sumarni Sik SH MH melalui Kapolsek Waled Polresta Cirebon Polda Jabar Iptu Moch Fadholi SH mengatakan bahwa Polri harus selalu hadir di tengah tengah masyarakat serta tetap punya kewajiban untuk menjadi garda terdepan dalam menciptakan situasi yang aman damai dan kondusif. "Tegasnya

    polrestacirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkatimas Polsek Kaliwedi Polresta Cirebon...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Waled Intensifkan Patroli ke Kantor...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Jelang Pilkada serentak 2024, Polsek Depok Rutin Laksanakan Patroli Alat Peraga Kampanye dan Kantor Panwascam
    Tampung Aspirasi Masyarakat, Polsek Susukan Lebak Gelar Jum'at Curhat Bersama DKM Masjid Baiturahman
    Patroli dialogis, Piket Bhabinkamtibmas Polsek Karangsembung cek Siskamling Desa Karangsembung
    Hendri Kampai: CDN Ajaib, Misi Kilat Informasi dari Pusat ke Pelosok Negeri

    Ikuti Kami