Touring dan Bansos Kodim 0614/Kota Cirebon

    Touring dan Bansos Kodim 0614/Kota Cirebon

    KOTA CIREBON - Dandim 0614 Kota Cirebon Letkol Inf Robil Syaifullah melaksanakan kegiatan Touring dan Bagi-bagi Bansos berupa beras di Desa Lebak Ngok RT.03 RW.11 Kel.Argasunya Kec. Harjamukti  , Sabtu tanggal 16 Jui 2022. 

    Bantuan beras tersebut di berikan kepada Warga Masyarakat yang tidak mampu yang di harapkan dapat membantu dan sangat dibutuhkan oleh mereka seperti yang di sampaikan oleh Ibu Siti Sa’adah yang mewakili warga masyarakat RT.03 Lebak Ngok menyampaikan “Rasa terimakasih nya yang sangat dalam dan sangat bermanfaat bagi mereka atas bantuan yang diberikan oleh Kodim 0614/Kota Cirebon”.

    Pada pelaksanaan tersebut Dandim 0614/Kota Cirebon, didampingi oleh Kasdim 0614/Kota Cirebon dan para Pasi Kodim 0614/Kota Cirebon, Ketua RT.03, Ketua RW dan Sekretaris RW Desa Lebak Ngok Kel. Argasunya. (Bekti)

    A. Subekti

    A. Subekti

    Artikel Sebelumnya

    Koramil 1706/Bantarujeg Bersama Muspika...

    Artikel Berikutnya

    Pencegahan Stanting Menjadi prioritas TNI...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Bhabinkamtibmas Polsek Ciwaringin Polresta Cirebon Beri Kenyamanan Pada Pengguna Motor, Dan Menghimbau Kepada Juru Parkir
    Personil Polsek Waled Polresta Cirebon melaksanakan pengaturan pagi berikan kelancaran kepada pelajar serta masyarakat pengguna jalan.
    Polsek Kaliwedi Polresta Cirebon Beri Himbauan Kamtibmas Kepada Perangkat Desa dan Masyarakat Yang Lakukan Piket Malam Di Balai Desa Gowa Kidul 
    Layani Masyarakat dan pengguna jalan, Personel Polsek Karangsembung Polresta Cirebon Laksanakan Pengaturan Lalu Lintas di pagi hari
    Laksanakan Patroli Sambang dialogis Polsek kaliwedi Polresta Cirebon warga Desa Gowa Lor 
    Police Goes To School di SMPN 1 Beber Terkait Kenakalan Remaja dan Larangan Menggunakan Knalpot Brong.
    Bhabinkamtibmas Polsek Ciwaringin Polresta Cirebon Beri Kenyamanan Pada Pengguna Motor, Dan Menghimbau Kepada Juru Parkir
    Personil Polsek Waled Polresta Cirebon melaksanakan pengaturan pagi berikan kelancaran kepada pelajar serta masyarakat pengguna jalan.
    Polsek Kaliwedi Polresta Cirebon Beri Himbauan Kamtibmas Kepada Perangkat Desa dan Masyarakat Yang Lakukan Piket Malam Di Balai Desa Gowa Kidul 
    Layani Masyarakat dan pengguna jalan, Personel Polsek Karangsembung Polresta Cirebon Laksanakan Pengaturan Lalu Lintas di pagi hari
    Selama Maret - April 2024, Satresnarkoba Polresta Cirebon Ungkap 12 Kasus Sabu-Sabu Hingga OKT
    Kapolsek Dukupuntang Bersama Forkopimcam Dukupuntang, Sambangi Para Calon Kuwu Desa Dukupuntang, Sampaikan Himbauan Kamtibmas
    Giat Binrohtal Kapolsek Plered Akp. Uton Suhartono, SH., gelar Doa Bersama guna meningkatkan iman dan takwa kepada Allah SWT.
    Tampung Aspirasi Kapolsek Arjawinangun  Gelar Minggu Kasih Di Gereja GBI Arjawinangun
    Anggota Polsek Babakan dan Bhabinkamtibmas sambang Tokoh Masyarakat untuk lakukan Colling System. 
    Kapolsek Dukupuntang Bersama Forkopimcam Dukupuntang, Sambangi Para Calon Kuwu Desa Dukupuntang, Sampaikan Himbauan Kamtibmas
    Rutinitas Personil Polsek Pabedilan Polresta Cirebon melaksanakan Patroli  Sambang Warga dan menyampaikan pesan kamtibmas
    Demi Keamanan Dan Ketertiban, Bhabinkamtibmas Desa Cipanas Laksanakan Pengamanan Penyaluran Bantuan Sosial Pangan
    Cegah terjadinya kejahatan dan gangguan kamtibmas dini hari, Polsek Lemahabang rutin laksanakan Patroli Subuh.
    Pengaturan Lalu lintas pada pagi hari Polsek Susukan laksanakan di perempatan bunder.

    Ikuti Kami