Respon Cepat  Anggota Polsek Gebang Polresta Cirebon bantu pemudik yang mengalami kecelakaan di jalur Pantura Gebang

    Respon Cepat  Anggota Polsek Gebang Polresta Cirebon bantu pemudik yang mengalami kecelakaan di jalur Pantura Gebang

    Polresta Cirebon, Gebang - 15 April 2024 Unit patroli Polsek Gebang Polresta Cirebon bantu pemudik yang alami kecelakaan tunggal di sebabkan karena ngantuk yanng berlokasi di jalan raya Pantura Gebang  termasuk Desa gebang ilir Kecamatan Gebang Kabupaten Cirebon
    Kapolsek Gebang Akp. Wawan Hermawan, S.H  Beserta Anggota melaksanakan evakuasi dengan cara membawa korban kecelakaan ke puskesmas terdekat  
    Unit Patroli Polsek Gebang di bantu oleh anggota pos pam Gebang mengevakuasi korban laka lantas  tersebut 


    Kapolresta Cirebon Kombes Pol. Sumarni, S.I.K, S.H, M.H melalui Kapolsek Gebang Akp. Wawan Hermawan, S.H menjelaskan kegiatan respon Cepat Anggota Polsek Gebang Polresta Cirebon menyikapi laporan warga Beserta Anggota pos pam Gebang mengevakuasi korban kecelakaan tunggal di karenakan mengantuk di bawa ke puskesmas terdekat Kecamatan Gebang  dengan Polsek Gebang  bersama anggota Pos Pam Gebang dan warga masyarakat sekitar mengevakuasi korban kecelakaan tunggal dengan cara membawanya ke puskesmas terdekat untuk mendapatkan pertolongan medis  dan menyampaikan pesan Kamtibmas kepada para pemudik Gebang 
     agar terciptanya kerjasama  situasi kondusif 

    polresta cirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Patroli malam dialogis Kapolsek Gebang Polresta...

    Artikel Berikutnya

    Kami Hadir Untuk Masyarakat, Kesigapan Anggota...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Application Programming Interface (API): Jembatan Ajaib di Dunia Digital
    Dukung Ketahanan Pangan, Kapolsek Sedong Sambangi Kelompok Tani dan Pemilik Lahan
    Tampung Aspirasi Masyarakat, Polsek Pangenan Polresta Cirebon Gelar Jumn'at Curhat
    Polsek Beber Manfaatkan Lahan Kosong di Sekitar Polsek Untuk Program Ketahanan Pangan

    Ikuti Kami