Polsek Talun "Ngopi Aspirasi" Bersama masyarakat Ds. Sarwadadi

    Polsek Talun "Ngopi Aspirasi" Bersama masyarakat Ds. Sarwadadi

    Cirebon - Masjid Baitul Mu'minin Ds. Sarwadadi Kec. Talun Kab. Cirebon, Polsek Talun lakukan ngopi aspirasi dengan para masyarakat Ds. Sarwadadi( 26/01/2024 ) 

    Dalam kegiatan ngopi aspirasi tersebut dihadiri oleh kuwu sarwadadi, tokoh agama, tokoh masyarakat dan jamaah masjid

    "Kami dari Kepolisian hadir ditengah-tengah guru untuk menyerap aspirasi masyarakat, sampaikan ke kami agar kami bisa membantu masyarakat apabila ada permasalahan" Ucap Kapolsek Talun. 

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol Sumarni, S.I.K., SH., M.H. Melalui Kapolsek Talun AKP H. SUHADA, SH. MH., mengatakan bahwa polri harus cepat hadir tengah-tengah masyarakat disaat masyarakat membutuhkan. Maka dari itu ngopi aspirasi salah satu cara cepat menyerap aspirasi masyarakat.

    polrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Giat Polsek Babakan Jumat Curhat atau kopi...

    Artikel Berikutnya

    Jumat Curhat, Kapolresta Cirebon Beri Pesan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Dukung Ketahanan Pangan, Kapolsek Sedong Sambangi Kelompok Tani dan Pemilik Lahan
    Tampung Aspirasi Masyarakat, Polsek Pangenan Polresta Cirebon Gelar Jumn'at Curhat
    Polsek Beber Manfaatkan Lahan Kosong di Sekitar Polsek Untuk Program Ketahanan Pangan
    Cegah Tawuran Siang Hari, Polsek Talun Lakukan Patroli Siang

    Ikuti Kami