Polsek Ciwaringin Patroli Malam Guna Menciptakan Situasi Kondusif

    Polsek Ciwaringin Patroli Malam Guna Menciptakan Situasi Kondusif

    CIRESBON - Polresta Cirebon, Dalam rangka menciptakan situasi yang aman dan kondusif   melaksanakan kegiatan patroli rawan malam antisipasi  C3, gangguan Kamtibmas jam rawan Kriminalitas  di wilayah hukum Polsek Ciwaringin, Rabu ( 26/07/2023.) 

    Patroli Dialogis di tempat-tempat yang dianggap rawan Kriminalitas jalan sepi kendaraan, SPBU,   Pemukiman  Warga, ATM personil dialogis di Mini market Alfamart Desa Babakan dilakukan oleh Ka Spkt 2 Aiptu Oman beserta Anggota, guna cegah tangkal gangguan Kamtibmas, antisipasi C3, Genk motor dan tawuran menyampaikan himbauan kamtibmas dan mengajak berperan aktif kepada  pemuda yang nongkrong agar berhati-hati dan jika sudah selesai segera  membubarkan diri .

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol. Arif Budiman, S.I.K, M.H, melalui Kapolsek Ciwaringin 
    AKP Erik Riskandar SH.MH dengan pelaksanaan Giat Kepolisian patroli Malam menjelang pagi hari sebagai upaya cegah dan tangkal gangguan kamtibmas dan antisipasi C3, tawuran dan genk motor dan kejahatan lain di pagi hari, Polri sebagai pengemban tugas untuk melindungi, mengayomi dan melayani masyarakat berupaya untuk menciptakan  situasi yang aman dan  kondusif di wilayah hukum Polsek Ciwaringin. 

    polri polrestacirebon kapolrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Gegesik Melakukan...

    Artikel Berikutnya

    Wujud Kepedulian, Kasium Polsek Depok Jenguk...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Application Programming Interface (API): Jembatan Ajaib di Dunia Digital
    Dukung Ketahanan Pangan, Kapolsek Sedong Sambangi Kelompok Tani dan Pemilik Lahan
    Tampung Aspirasi Masyarakat, Polsek Pangenan Polresta Cirebon Gelar Jumn'at Curhat
    Polsek Beber Manfaatkan Lahan Kosong di Sekitar Polsek Untuk Program Ketahanan Pangan

    Ikuti Kami