Jaga Kondusifitas, Polsek Susukan Lebak Polresta Cirebon Patroli Dialogis

    Jaga Kondusifitas, Polsek Susukan Lebak Polresta Cirebon Patroli Dialogis

    CIREBON - Dalam rangka menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan nyaman bhabinkamtibmas desa Ciawi japura Bripka Dedi D.  selalu menyambangi warganya untuk bersama sama menjaga lingkungannya masing masing menjelang hari raya idul adha.

    Bhabinkamtibmas juga mengingatkan agar berhati hati dan menjaga di lingkungan masing masing.

    Kapolresta Cirebon Kombes pol Sumarni S.IK SH, M.H melalu kapolsek Susukan lebak AKP. H. Kuswadi SH.Menjelaskan kegiatan sambang yang dilakukan oleh Bhabinkamtibmas harus dilaksanakan guna menyerap aspirasi masyarakat yang dilakukan masyarakat atau warga binaan sehingga tercipta situasi yang aman dan nyaman di lingkungan masing masing.

    polrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Patroli Satkamling, Polsek Gebang Ajak Warga...

    Artikel Berikutnya

    Jaga Kondusifitas, Polsek Plered Laksanakan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Densus 88 AT Polri melakukan pencegahan faham Intoleransi, Radikalisme dan Terorisme di Lingkungan Pelajar SMA N 1 Karangwareng.
    Film Pendek dan Animasi Karya Siswa SMK Budi Luhur Siap Menghiasi Layar Bioskop dalam Rilis Perdana!
    Polresta Cirebon Ungkap 4 Kasus TPPO dan Judi Online, 7 Tersangka Diamankan
    "Dalam Rangka Ops Mantap Praja Lodaya 2024, Kapolsek Beber Sambangi Warga Sampaikan Pesan Kamtibmas untuk saling menjaga Persatuan dan Kesatuan"

    Ikuti Kami