Berikan Rasa Aman, Polsek Ciwaringin Lakukan Penertiban Parkir Liar dan Premanisme

    Berikan Rasa Aman, Polsek Ciwaringin Lakukan Penertiban Parkir Liar dan Premanisme

    CIREBON - Agar Merasa aman dan Nyaman saat melaksanakan aktivitas merupakan impian semua warga masyarakat, dan pengguna jalan, Personil Polsek Ciwaringin, nenertibkan parkir liar dan premanisme yang melakukan minta jasa kepada pengendara agar tidak memaksa/menentukan, Rabu (19/07/2023). 


    Personil Polsek Ciwaringin yang dipimpin Ka Spkt 2 Aiptu Oman beserta Anggota melakukan  penertiban dan pembinaan kepada parkir liar dan premanisme agar tidak melakukan perbuatan yang melanggar hukum dan merugikan masyarakat atau pengguna jalan dan beri rasa aman pada pengguna jalan, serta jangan membuat resah pada masyarakat sekitarnya, pembinaan parkit liar dilakukan di jalur jalan Ciwaringin menuju Arjawinangun, tepatnya di pertigaan plumpuran Desa Gintung tengah,  Kecamatan Ciwaringin Kabupaten Cirebon. 


    Kapolresta Cirebon Kombes Pol Arif Budiman SIK. MH. melalui Kapolsek Ciwaringin AKP Erik Riskandar SH. MH. mengatakan penertiban dan pembinaan kepada parkir liar dan premanisme, harus dilakukan guna memberi keamanan dan kenyamanan kepada masyarakat dan pengguna jalan agar situasi kamtibmas selalu kondusif di wilayah hukum Polsek Ciwaringin,

    polrestacirebon kapolrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Kapolsek Klangenan Berbaur dengan Warga...

    Artikel Berikutnya

    Giat Polsek Pangenan Patroli dialogis dengan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Tumbuhkan Kemandirian Anak-Anak Jalanan, Kapolresta Cirebon Berikan Pelatihan Ekonomi Kreatif
    Peduli Iingkungan, Panglima TNI Tanam Pohon dan Tebar Benih Ikan di Area Mabes TNI
    Bhabinkamtibmas Desa Patapan Brigadir Rafly Hilmawan Sambang Kamtibmas Warganya
    Bhabin Mertapada Kulon Laksanakan dialogis bersama warga Desa

    Ikuti Kami