Berikan Rasa Aman, Polsek Arjawinangun Laksanakan Patroli Cegah Kriminalitas

    Berikan Rasa Aman, Polsek Arjawinangun Laksanakan Patroli Cegah Kriminalitas

    CIREBON - Dalam rangka tercipta rasa aman kepada masyarakat, anggota Patroli Polsek Arjawinangun Polresta Cirebon menggiatkan patroli antisipasi C3 dengan menyisir jalanan sepi di jalur By.Pass Arjawinangun - Tegalgubug serta jalur sepi lainnya, adapun maksud kegiatan patroli yang di lakukan oleh anggota tersebut  bertujuan untuk memberikan rasa aman kepada masyarakat khususnya yang melintas jalur By.Pass Arjawinangun Tegalgubug ,  maupun jalur sepi lainnya tersebut, dengan dilaksanakan patroli oleh anggota Polsek Arjawinangun masyarakat menjadi  aman karena hadirnya anggota Polsek Arjawinangun yang selalu ada  dalam pelaksanaan Patroli yang selalu di gelar secara  rutin. Rabu 26/06/24

    Kapolsek Arjawinangun Polresta Cirebon AKP. Sumairi SH.M.Si  mengatakan Patroli Polsek Arjawinangun dalam pelaksanaan tugasnya selalu memberikan rasa aman kepada masyarakat dengan selalu ada di setiap sudut jalanan sepi, dengan kehadiran anggota Polsek Arjawinangun masyarakat yang melintas di jalur batas  Arjawinangun - Panguragan merasa aman karena kehadiran anggota Polsek Arjawinangun.

    polrestacirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Polresta Cirebon Gelar Baksos Dan Bansos...

    Artikel Berikutnya

    Respon Cepat, Polsek Arjawinangun Temukan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kanit binmas dan Bhabinkamtibmas Sambang dialogis
    Antisipasi Kejahatan malam hari Polsek Kaliwedi Polresta Cirebon  patroli antisipasi C3 dan geng motor .
    Tingkatkan Kamtibmas Polsek Beber Lakukan Razia Knalpot Brong/Knalpot Yang Tidak Spesifikasi
    Guna Mendukung Ketahanan Pangan, Polsek Gegesik Melaksanakan Pemeliharaan Tanaman Pangan.
    Polsek Karangsembung Melaksanakan Giat Perawatan Pekarangan Pangan Bergizi.

    Ikuti Kami